Rencana Strategi Program Studi Doktor (S3) Pendidikan Ekonomi Universitas Negeri Surabaya memuat arah kebijakan, sasaran, serta langkah strategis dalam pengembangan akademik, penelitian, dan pengabdian kepada masyarakat. Dokumen ini menjadi pedoman untuk mewujudkan visi program studi dalam mencetak lulusan yang unggul, inovatif, dan berdaya saing di tingkat nasional maupun global.